GridFame.id - Ini dia ciri-ciri penipuan berkedok investasi yang harus Anda ketahui.
Saat ini investasi menjadi salah satu tren yang populer di kalangan anak muda.
Sebab, saat ini banyak sekali influencer yang memberi edukasi soal investasi.
Cara melakukan investasi pun kini semakin mudah dan simpel.
Bahkan berinvestasi kini bisa lewat telepon genggam saja.
Alhasil banyak yang kini tergerak berinvestasi untuk masa depan.
Namun, sayangnya saat banyak sekali penipuan yang berkedok investasi.
Banyak juga yang sudah menjadi korban penipuan investasi atau investasi bodong.
Untuk itu, Anda harus tahu bagaimana ciri-ciri penipuan berkedok investasi.
Apa saja, ya?
Simak sampai habis, yuk!
Source | : | Instagram @kontak157 |
Penulis | : | Hani Arifah |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar