GridFame.id - Melunasi premi asuransi kini semudah membalikkan tangan.
Pada saat ini, asuransi jadi salah satu yang dibutuhkan dalam kehidupan.
Pasalnya, kita tidak tahu kapan kita atau anggota keluarga akan jatuh sakit.
Berlangganan asuransi bisa jadi salah satu cara untuk bersiap-siap menghadapi kecelakaan atau penyakit yang tidak terduga datangnya.
Kalau bayar menggunakan dana pribadi, pastinya akan terasa berat, apalagi di rumah sakit dengan fasilitas terbaik.
Untuk itulah guna asuransi yang membantu kita menyiapkan dana sedari sehat.
Kini bayar premi asuransi juga tinggal menggerakkan jari ke aplikasi Tokopedia.
Kita bisa bayar premi asuransi Prudential, Allianz, dan Zurich.
Selain mudah dan praktis, metode pembayaran yang ditawarkan juga sangat beragam.
Kita dapat memilih untuk membayar premi asuransi Prudential lewat kartu kredit, debit ATM/Bank, Internet Banking, pembayaran instan, Virtual Account dan OVO hingga di gerai minimarket langgananmu seperti Indomaret atau Alfamart terdekat.
Yuk simak cara melunasi tagihan asuransi di Tokopedia!
Baca Juga: Begini Cara Bayar Tokopedia Pakai DANA, Ada 2 Cara yang Bisa Dicoba
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar