Melansir dari video TikTok Praseno Nugroho, bagi Anda yang setiap harinya sibuk, Anda bisa memaksimalkan promosi produk dengan video.
Sebab, video juga bisa meningkatkan penjualan produk dan efeknya cukup awet.
Calon pembeli bisa menonton video TikTok Shop Anda berulang.
Apalagi kalau video produk yang Anda unggah trending atau FYP.
Anda bisa membuat video konten di malam harinya, kemudian unggah keesokan harinya.
Unggahlah minimal 3 video produk setiap hari di jam-jam tertentu.
Namun, Anda perlu memaksimalkan kualitas konten Anda agar mendapat penjualan tinggi.
Melansir dari YouTube Iyandri Channel, berikut adalah cara memaksimalkan kualitas video konten TikTok Shop.
Semoga informasinya bermanfaat!
Baca Juga: Jangan Asal Live! Lakukan 3 Hal Ini Jika Ingin Penjualan Meningkat saat Live Streaming TikTok Shop
Penulis | : | Hani Arifah |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar