Anda juga bisa menambah penghasilan bulanan dari pekerjaan sampingan.
Tujuannya agar uang cepat terkumpul dan Anda bisa segera melakukan pelunasan.
Sebab, debt collector kemungkinan akan terus meneror selama Anda menunda pembayaran.
Jika uang sudah mencukupi, segera siapkan dokumen lengkap untuk ajukan keringanan.
Anda bisa menceritakan kondisi yang sebenarnya agar permohonan disetujui.
Semoga informasinya bermanfaat!
Penulis | : | Hani Arifah |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar