GridFame.id -
BI Checking masih menjadi pembahasan yang ramai di media sosial.
Pembahasan ini setelah keluar statement yang mengejutkan dari salah satu warganet.
Dimana ia mengatakan kalau ada 5 kandidat yang tak lolos seleksi.
Alasannya, karena BI Checkingnya masuk ke kol 5.
Kol 5 berarti masuk ke dalam kredit macet yang tandanya menunggak pembayaran pinjol atau paylater.
Ya, kini memang BI Checking sangat mempengaruhi pelamar kerja.
Ada beberapa perusahaan yang melakuka pengecekkan BI Checking.
Tujuannya untuk mengetahui apakah pelamar tersebut pernah menunggak cicilan atau tidak.
Namun, nyatanya tak hanya paylater dan pinjol saja loh.
Adapun pembayaran lainnya yang masuk ke dalam BI Checking.
Berikut ini merupakan daftar pembayaran yang masuk BI Checking.
Penulis | : | Ayudya Winessa |
Editor | : | Ayudya Winessa |
Komentar