GridFame.id - Apakah aman jika berikan Kartu Keluarga saat lamar pekerjaan?
Mendapatkan pekerjaan dan penghasilan tentunya jadi impian hampir semua orang.
Namun, saat ini mencari pekerjaan tak semudah dulu.
Meski lowongan pekerjaan banyak, saingannya pun tak kalah banyak, apalagi setelah covid-19 beberapa tahun lalu, banyak pekerja yang di-PHK.
Hal tersebut tentunya membuat saingan jadi makin banyak.
Namun, akses untuk mencari pekerjaan kini semakian dipermudah dengan adanya media sosial.
Banyak perusahaan yang mengumumkan lowongan kerja mereka di sana dan menyediakan proses rekrutmen online.
Jadi, pelamar tinggal mengirimkan berkas lamaran lewat e-mail dan menunggu jadwal interview.
Beberapa perusahaan biasanya memberikan syarat berkas berupa surat lamaran, CV, paklaring, fotokopi KTP, dan bahkan ada yang minta fotokopi KK.
Pertamuyaan yang sering muncul adalah, apakah aman jika langsung memberikan KK ketika melamar pekerjaan?
Simak penjelasan di bawah ini!
Penulis | : | Hani Arifah |
Editor | : | Hani Arifah |
Komentar