Find Us On Social Media :

Adakah Hubungannya Orang Gemuk dan Mendengkur? Anda yang Merasa Gemuk Perlu Tahu Ini

Penyebab kegemukan bukan karena lemahnya kontrol atas keinginan makan

GridFame.id - Bila Anda termasuk orang yang kelebihan berat badan dan bertanya-tanya kenapa sering mendekur saat tidur, mungkin Anda harus tahu hubungannya.

Tak bisa disangkal, mendengkur termasuk salah satu gangguan tidur.

Kondisi ini tidak berbahaya tapi tetap saja bisa mengganggu tidur kita.

Suara dengkuran kita juga bisa jadi mengganggu waktu tidur orang lain, terutama jika kita tidur bersama dengan orang lain.

Baca Juga: Bahagia Sejahtera Sebagai YouTuber, Baim Wong Cuma Mau Bilang Ini Saat Ditanya Penghasilannya dari YouTube

Suara dengkuran bisa terdengar cukup kencang hingga akhirnya membangunkan orang-orang yang sedang tidur di sekitar kita.

Mendengkur bisa terjadi pada siapa saja, baik itu anak-anak maupun orang dewasa.

Namun, menurut penelitian, mendengkur lebih sering terjadi pada orang-orang yang memiliki kelebihan berat badan.

Apa sebabnya, ya?

Baca Juga: Menikah Belum Sebulan, Delon Thamrin Harus Menerima Tidur Di Sisi Ranjang Kosong