GridFame.id - Info yang satu ini bisa jadi sangat bermanfaat bagi para ibu hamil.
Pijat jadi salah satu terapi yang sering dilakukan oleh semua orang, terutama ibu hamil yang sering merasakan keluhan mual atau pegal saat kehamilan.
Namun selain memijat pada bagian pundak atau punggung, seringkali pijat dilakukan pada bagian perut.
Baca Juga: Bantah Sudah Siapkan Fatwa Haram, Ketua Komisi Fatwa MUI: 'Saya Sendiri Tidak Tahu Netflix Itu Apa'
Hal itu biasanya dilakukan karena posisi bayi yang sungsang sehingga dikhawatirkan akan membahayakan si bayi saat persalinan.
Dengan gerakan pijatan, posisi bayi diharapkan bisa berpindah.
Namun sayangnya kebiasaan itu justru jadi petaka menurut curhatan dokter yang satu ini.