Find Us On Social Media :

Miliki Kebiasaan Bangun Siang? Hati-hati Ada 5 Bahaya yang Mengintai, Bikin Pusing hingga Bisa Sebabkan Kebutaan!

ilustrasi bangun tidur

3. Tidak produktif

Hidup manusia pada hakikatnya disertai dengan berbagai aktivitas yang dilakukan setiap harinya.

Jika Anda bangun terlalu siang maka hal ini akan berdampak pada waktu yang Anda habiskan untuk melakukan kegiatan.

Sehingga waktu kita menjadi tidak produktif dan banyak terbuang sia-sia.

Baca Juga: Luar Biasa! Tak Hanya Lezat Ternyata Ada Banyak Manfaat dari Biji Kacang Merah, Mulai dari Jaga Berat Badan hingga Bisa Cegah Kanker

4. Stres

Jangan salah! Beberapa orang berpikir bahwa dengan tidur mereka dapat menghilangkan stres.

Namun apabila tidur hingga siang hari, justru hal itu mengakibatkan stres muncul.

Stres dapat muncul karena adanya peningkatan kadar hormon CRH yang bisa mengganggu kesehatan mental seseorang.