Find Us On Social Media :

Ngeri! Keluarga Jemput Paksa Jenazah PDP di Rumah Sakit, 100 Orang di Sulsel Serentak Jadi ODP

Ilustrasi - Tim medis RSUP Sanglah saat simulasi penanganan pasien virus corona, Rabu (12/2/2020)

"Baru rencana akan dikafani, disalatkan dan dimakamkan protap Covid-19 di Maccanda, Gowa," ucap Arman.

"Datang pihak keluarga langsung ambil paksa dan bawa pergi," tambahnya.

Jumlahnya kurang lebih ada 100 orang yang menggeruduk rumah sakit dengan membawa senjata tajam.

Baca Juga: Jadi Angin Segar! Padahal Tadinya Zona Merah, Daerah di Indonesia Ini Kabarkan Nol Corona, Semua Pasien Sembuh Total Termasuk Para ODP!

Baca Juga: Ganti Status, Surabaya Kini Jadi Zona Hitam Covid-19, Ternyata Ini Penjelasan Tri Rismaharini dan Khofifah Indar

Pihak rumah sakit pun tak bisa berbuat banyak melihat orang-orang membawa senjata tajam.

"Daripada di halau, bisa terjadi hal-hal yang tidak diinginkan. Jadi saya diperintahkan langsung, biarkan saja agar tidak terjadi pertumpahan darah," jelas Arman.

Dalam rekaman CCTV, terlihat ada tujuh orang yang masuk secara paksa ke ruang ICU dan membawa jenazah pergi.

Akibatnya, para penjemput juga harus menanggung risikonya.