GridFame.id - Virus Corona Varian Delta plus memang menjadi momok yang menyeramkan bagi masyarakat Indonesia saat ini.
Isu yang tengah beredar semenjak adanya varian baru ini masuk, kasus masyarakat yang terpapar semakin bertambah.
Varian Delta Plus ini kabarnya mudah menular ketimbang Covid-19 yang biasanya.
Menurut para Ahli ternyata ada beberapa orang dengan kondisi tertentu bisa mudah terkena virus varian Delta Plus ini.
Kira-kira orang kondisi apa yang mudah terkena varian Delta Plus ini? bagaimana cara pencegahannya?
Baca Juga: Waspada! Virus Corona Varian Delta Plus sudah Terdeteksi di Indonesia, Berikut Gejalanya