Find Us On Social Media :

Hati-hati! Orang dengan Kondisi Ini Mudah Terkena Virus Corona Varian Delta Plus, Berikut Cara Pencegahannya

Varian Delta Plus

Berikut cara mencegah virus corona varian baru.

1. Ikuti langkah pencegahan

Ada tiga langkah pencegahan ABC yang direkomendasikan Jason Tetro, antara lain:

Airway: Lindungi diri dengan menggunakan pelindung seperti masker, face shiled, disenfektan, dan lain sebagainya

Buble (gelembung): memastikan berhubungan hanya dengan orang-orang yang dikenal dan dipercaya

Contact: Sebaiknya menggunakan aplikasi pelacakan kontak.

Berinteraksi dengan orang dalam gelembung jika ada yang terinfeksi akan mudah melakukan pelacakan.

2. Batasi lingkaran sosial

Virus corona varian apa pun bisa juga dicegah dengan membatasi lingkaran sosial.

Sebab, jika gelembung sosial kian membesar, maka akan semakin menyulitkan pelacakan jika salah satunya positif.

Tetro mengakui, pada dasarnya manusia adalah makhluk sosial. Membatasi diri atau melakukan isolasi sosial adalah pilihan sulit dan tidak menyenangkan.

"Jika Anda memutuskan untuk keluar, Anda harus bersama beberapa orang yang sangat terpercaya," kata Tetro.

Baca Juga: Disebut Ampuh Melawan Covid-19 Varian Delta, Inilah Kelebihan dan Efek Samping Vaksin Moderna