Find Us On Social Media :

Padahal jadi Favorit Banyak Orang, Mulai Sekarang Stop Makan Telur Setengah Matang Jika Tak Ingin Hal Buruk Ini Terjadi pada Tubuh

Telur setengah matang bisa datangkan bahaya

 Beberapa gejala infeksi Salmonella yang perlu diwaspadai di antaranya adalah sakit perut, kram perut, dan nyeri tekan pada perut.

Selain itu, tubuh juga akan menggigil, demam, nyeri otot, mual, muntah, sakit kepala, BAB berdarah, dan diare.

Jika diderita oleh anak kecil, diare bisa sangat berbahaya karena dapat membuat tubuh mengalami dehidrasi.

Dehidrasi parah karena diare ini bisa terjadi pada anak kecil dalam sehari yang akhirnya berujung kematian.

Selain anak kecil, infeksi Salmonella ini juga rentan dialami oleh ibu hamil dan orang lanjut usia atau lansia.

Pasalnya, pada ibu hamil, infeksi Salmonella dapat menyebabkan kelahiran prematur hingga lahir mati.

Tak hanya menyebabkan infeksi Salmonella, efek negatif mengonsumsi telur setengah matang adalah penyerapan protein yang tidak sempurna.

Dikutip dari Kontan.co.id, mengonsumsi telur setengah matang mungkin akan menurunkan penyerapan protein berkualitas pada telur.

Sebuah penelitian telah membuktikan bahwa 90 persen protein dalam telur matang dapat terserah sedangkan pada telur setengah matang hanya 50 persen. 

Baca Juga: Enak Tapi Bisa Bikin Sakit-sakitan! Mulai Sekarang Stop Makan Pisang dan Susu secara Bersamaan Jika Tak Ingin Celaka

Artikel ini telah tayang di Grid.ID dengan judul Aduh! Mulai Sekarang Jangan Lagi Makan Telur Setengah Matang, Bahayanya Ternyata Lebih Mengerikan dari yang Kita Kira