Find Us On Social Media :

Kurangi Beban Mahasiswa di Tengah Pandemi! Ini Dia Cara Dapat Bantuan UKT hingga Rp2,4 Juta dari Kemendikbudristek

Bantuan UKT meluncur Oktober 2021

GridFame.id-  Berikut cara agar mahasiswa mendapat bantuan UKT hingga Rp2,4 Juta dari Kemendikbudristek.

Sebagaimana kita tahu, Uang Kuliah Tunggal (UKT) seringkali menjadi beban sebagian mahasiswa dalam membayarnya.

Apalagi di masa pandemi Covid-19 seperti sekarang ini, banyak sekali  pekerja yang harus diberhentikan secara paksa ataupun mengalami pengurangan upah karyawan.

Inilah  yang membuat orang tua siswa terkadang mengeluhkan mengenai pembayaran UKT yang dinilainya semakin besar dan tidak terjangkau.

Tetapi Anda tidak perlu khwatir kembali.

Pemerintah melalui Kementerian Pendidikan kebudayaan Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) akan menyalurkan bantuan kepada mahasiswa.

Baca Juga: Asik! Masih Berlanjut Sampai Desember 2021, Ini Cara Cek Tagihan Listrik dan Penerima Stimulus PLN serta Besaran Subsidinya