GridFame.id- Sudah dinanti-nanti, berikut kabar gembira bagi siswa SD-SMA/SMK yang sudah menunggu pencairan dana KJP Plus Tahap 2 Tahun 2021.
Ternyata tanpa disadari jika melihat pencairan tahun 2020 pada bulan November dana KJP Plus bisa dipastikan cair hanya dengan melihat 2 tanda ini.
Simak penjelasan lebih lanjut mengenai 2 tanda yang dapat menjadi ciri KJP Plus Tahap 2 cair pada ulasan artikel berikut ini.
Seperti diketahui, Pemprov DKI Jakarta kembali memberikan kesempatan bagi warga DKI Jakarta usia sekolah 6-21 tahun untuk mendapatkan bantuan KJP.
Kartu Jakarta Pintar (KJP) Plus ini bertujuan untik membantu keluarga tidak mampu dalam menuntaskan pendidikan wajib belajar 12 tahun melalui program ini.
Saat ini KJP Plus sudah memasuki tahap 2 yang diumumkan oleh Dinas Pendidikan DKI Jakarta sejak Oktober 2021.