Find Us On Social Media :

Kabar Baik, Wajib Catat! Berikut Daftar Lengkap Kereta Api yang Tak Syaratkan Penumpang Tes Antigen

Daftar kereta api yang tak syaratkan tes antigen untuk penumpangnya

GridFame.id - Tes antigen kini digunakan sebagai syarat melakukan berbagai aktivitas di tempat umum.

Salah satunya adalah untuk syarat perjalanan.

Mulai dari motor, kereta api, hingga pesawat kini mensyaratkan tes antigen dengan ketentuan-ketentuan tertentu.

Namun ternyata, sejumlah kereta api tak mensyaratkan penumpangnya melakukan tes antigen, lho.

Meski begitu, vaksinasi covid-19 minimal dosis pertama tetap menjadi syarat wajib.

Apa saja? Simak daftar kereta api selengkapnya!

Baca Juga: Alhamdulillah! Akhirnya Bisa Bernapas Lega, Pemerintah Kembali Ubah Syarat Perjalanan Udara Domestik Bisa Gunakan Antigen, Berlaku Semua Level?

PT Kereta Api Indonesia (KAI) menegaskan dalam sejumlah akun media sosialnya bahwa syarat naik kereta api local, komuter dan aglomerasi tidak wajib menggunakan hasil rapid test antigen.

Ini berbeda dengan persyaratan naik kereta api jarak jauh yang wajib menggunakan hasil tes rapid test antigen.

KAI menjelaskan, penumpang KA lokal, komuter, dan aglomerasi tidak diwajibkan skrining rapid antigen.

Adapun anak usia di bawah 12 tahun juga bisa naik KA lokal, dengan didampingi orang tua/anggota keluarga.

Sejalan dengan itu, semua penumpang wajib mematuhi prokes.

Berikut ini rincian kereta api yang bisa digunakan penumpang tanpa syarat menunjukkan hasil rapid test antigen selengkapnya:

KA BLORA JAYA

• Cepu - Semarang Poncol PP

KA DHOHO

• Blitar - Kertosono - Surabaya Kota

• Surabaya Kota - Kertosono

KA DHOHO PENATARAN

• Surabaya Kota - Kertosono - Blitar - Malang - Surabaya Kota PP

• Surabaya Kota - Kertosono - Blitar - Malang - Surabaya Gubeng

Baca Juga: Jangan Sampai Ketinggalan! PT KAI Gratiskan Ribuan Tiket Kereta Hingga Akhir November 2021, Berikut Cara Klaim dan Daftar Lengkap Stasiunnya

KA PENATARAN DHOHO

• Surabaya Kota - Malang - Blitar - Kertosono - Surabaya Kota PP

KA TUMAPEL

• Malang - Surabaya Kota

• Surabaya Gubeng - Malang

KA PENATARAN

• Blitar - Surabaya Kota PP

KA PANDANWANGI

• Jember - Ketapang PP

KA WALAHAR EKSPRES

• Purwakarta - Cikarang PP

KA JATILUHUR

• Cikampek - Cikarang PP

KA EKONOMI LOKAL

• Surabaya Ps. Turi - Cepu PP

• Surabaya Kota - Kertosono PP

• Surabaya Kota - Sidoarjo PP

• Surabaya Ps. Turi - Bojonegoro PP

• Surabaya Ps. Turi - Sidoarjo PP

KA SILIWANGI

• Cipatat - Sukabumi PP

KA BANDUNG RAYA EKONOMI

• Cicalengka - Padalarang PP

• Kiaracondong - Cicalengka PP

• Cicalengka - Purwakarta PP

• Kiaracondong - Padalarang PP

KA CIBATUAN

• Padalarang - Cibatu PP

Purwakarta - Cibatu PP

KA KEDUNG SEPUR

• Ngrombo - Semarang Poncol PP

KA KRD

• Surabaya Gubeng - Bangil PP

KA JENGGALA

• Surabaya Kota - Mojokerto PP

• Mojokerto - Sidoarjo PP

KA KOMUTER-SULAM

• Surabaya Ps. Turi - Lamongan PP

KA BATARA KRESNA

• Wonogiri - Purwosari PP

KA KOMUTER

• Surabaya Ps. Turi - Sidoarjo PP es Surabaya Ps. Turi - Indro PP

• Surabaya Gubeng - Pasuruan PP s Surabaya Kota - Sidoarjo PP

• Bangil - Surabaya Kota PP

• Pasuruan - Surabaya Kota PP

Baca Juga: Segera Ambil Sebelum Kehabisan! 11.000 Voucher Tiket Gratis Kereta Api Jarak jauh Akan Dibagikan PT Kereta Api Indonesia (KAI), Cek Syarat Lengkapnya!

KA SIANTAR EKSPRES

• Siantar - Medan PP

KA SRI LELAWANGSA

• Binjai - Medan PP

KA SIBINUANG

• Naras - Padang PP

KA LEMBAH ANAI

• Kayutanam - Duku - Bandara Internasional Minangkabau PP

KA MINANGKABAU EKSPRES

• Bandara Internasional Minangkabau - Pulau Aie PP

KA BANDARA YIA

• Yogyakarta - Yogyakarta International Airport PP

KA BANDARA SMO (BIAS)

• Solo Balapan - Adi Soemarmo PP

• Klaten - Solo Balapan - Adi Soemarmo PP

• Klaten - Solo Balapan PP

KA KAMANDAKA

• Purwokerto - Tegal - Semarang Tawang PP

KA JOGLOSEMARKERTO

• Purwokerto - Tegal - Semarang Tawang - Solo Balapan

• Solo Balapan - Semarang Tawang - Tegal - Purwokerto - Yogyakarta - Solo Balapan - Semarang Tawang

• Solo Balapan - Yogyakarta - Purwokerto - Tegal - Semarang Tawang - Solo Balapan

KA KALIGUNG

• Semarang Poncol - Cirebon Prujakan PP

• Semarang Poncol - Tegal PP

• Semarang Poncol - Brebes PP

Baca Juga: Jangan Sampai Nyesel Tahu Belakangan! Aturan Baru Telah Berlaku, Naik Mobil dan Motor Jarak 250 KM Atau Sekitar 4 Jam Perjalanan Wajib PCR/Antigen

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Ini Daftar Kereta Api yang Bisa Ditumpangi Tanpa Syarat Antigen