Sementara itu, beberapa studi menunjukkan, mengonsumsi makanan tertentu bisa meningkatkan risiko kista ovarium makin parah. Bebeberapa jenis makanan penyebab kista ovarium makin parah di antaranya daging merah dan keju.
Selain deretan makanan di atas, tauge juga sebaiknya tak dikonsumsi oleh penderita kista.
Tauge memang baik untuk kesburan pada rahim kita namun tak disarankan bagi para penderita kista.
Sebab, senyawa dan zat-zat pada tauge bisa menstimulus pembesaran sel-sel kista di dalam rahim.
Selain tauge, ada juga sawi putih yang dianjurkan untuk tidak dikonsumsi.
Baca Juga: Tak Perlu Khawatir Lagi, Ini Cara Ampuh Untuk Mengecilkan Kista Ovarium Secara Alami