Find Us On Social Media :

Sering Mendadak Terbangun di Tengah Malam Gegara Kram Kaki? Bisa Jadi Terkena Sederet Penyakit Mematikan, Hindari Konsumsi Minuman Lezat Ini

cara atasi kram kaki

GridFame.id - 

Siapa yang kerap mengalami kaki kram di tengah malam secara mendadak?

Tentu saja kejadian ini membuat tidur kita menjadi tak nyenyak.

Selain itu, juga dapat membuat mood menjadi jelek karena tidur yang tidak nyenyak itu.

Beberapa orang mungkin merasa kejadian tersebut hanya hal yang bisa disepelekan saja.

Padahal itu dapat menjadi tanda jika ada penyakit berbahaya bersarang di dalam tubuh anda loh.

Ya, kram di kaki bukan semata-mata karena kelelahan setelah seharian beraktifitas saja.

Lalu apa yang harus dilakukan?

Selain melakukan peregangan kaki, ada minuman yang harus dihindari.

Berikut penyebabnya dan cara mencegah agar tidak kram kaki saat tidur.

Baca Juga: Selama Ini Dikira Kelelahan Biasa, Kram Otot Ternyata Bisa jadi Tanda Penyakit Mematikan Ini Menggerogoti Tubuh, Cek Sebelum Terlambat!

Lalu, apa penyebab kram kaki saat tidur dan bagaimana cara mencegahnya?

Untuk itu, penting mengetahui apa penyebab kram kaki saat tidur.

Kram kaki saat tidur sangat mengganggu dan bisa menurunkan kualitas tidur seseorang.

Saat ini belum ada obat yang bisa mencegah kram kaki saat tidur.

Namun ada beberapa hal yang bisa kita lakukan untuk mencegahnya terjadi.

Siapa yang berisiko mengalami kram kaki saat tidur.

Kram kaki saat tidur hari bisa menyerang siapa saja.

Pada orang tua berusia lebih dari 60 tahun, kram kaki saat tidur lebih sering terjadi.

Sebanyak 33 persen orang tua merasakan kram kaki saat tidur setidaknya dua bulan sekali.

Baca Juga: Ngeri! Berkaca Dari Komedian Nunung yang Pernah Terkena Kram Otak, Ternyata Kebiasaan Sepele Ini Bisa Jadi Pemicu Penyakit Mematikan

Selain orang tua, sebanyak 40 persen ibu hamil juga merasakannya.

Pada orang tua, kram kaki terjadi karena jaringan tendon yang memendek.

Tendon adalah jaringan yang menghubungkan otot dengan tulang.

Pemendekan tendon pada orang tua adalah hal yang normal terjadi karena bertambahnya usia.

Penyebab kram kaki saat tidur

Kebanyakan kram terjadi tanpa diketahui alasannya atau idiopatik.

Namun ada beberapa faktor yang diduga meningkatkan terjadinya kram.

  1. Gangguan pembuluh darah
  2. Stres
  3. Olahraga terlalu berat
  4. Duduk terlalu lama atau dengan posisi yang tidak tepat
  5. Minum obat-obatan tertentu, misalnya obat diuretik, gabapentin, naproxen, pregabalin
  6. Terlalu banyak minum alkohol
  7. Kehamilan
  8. Dehidrasi
  9. Kondisi medis yang lebih serius, seperti penyakit kardiovaskular, sirosis hati, diabetes, hipokalemia, gagal ginjal, dan penyempitan arteri

Cara mencegah kram kaki saat tidur

 Artikel ini telah tayang di GridHealth.id dengan judul Mengalami Kram Kaki saat Tidur? Ketahui Penyebabnya dan Cara Mencegahnya

Baca Juga: Tolong Mulai Sekarang Bila Rasakan Kram dan Kesemutan di Pagi Hari Wajib Waspada! Bisa Jadi Tanda Ada Penyakit Berbahaya dalam Tubuh Anda