Find Us On Social Media :

Terbongkar Trik Supermarket Licik Raup Keuntungan Fantastis di Tengah Kelangkaan Minyak, Pengurus Harian YLKI Bakal Beri Sanksi Berat

trik licik supermarket manfaatkan kondisi minyak goreng langka

Agus menekankan, praktik tersebut bertentangan dengan Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1999 tentang Perlindungan Konsumen (UUPK).

Berdasarkan UUPK, pelaku usaha dilarang membuat aturan yang menyatakan bahwa konsumen tunduk pada ketentuan sepihak.

Ia menyarankan konsumen melaporkan praktik pemaksaan terstruktur melalui kanal pengaduan Kementerian Perdagangan (Kemendag) ataupun lembaga lain yang berwenang.

Agus mengingatkan, pelaku usaha yang menerapkan praktik pemaksaan terhadap konsumen dapat dikenakan sanksi sesuai UUPK.

"Jika rujukannya UUPK, bisa sanksi dan denda. Sanksi maksimal 5 tahun atau denda maksimal Rp 2 miliar. Sebab, mereka sudah memberikan ketentuan wajib yang merugikan konsumen," pungkas Agus.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Trik Supermarket Nakal Raup Untung dari Kelangkaan Minyak Goreng, Bikin Emak-emak Pusing"

Baca Juga: Naik Lagi? Simak Harga Minyak Goreng Curah dan Kemasan Hari Ini