GridFame.id - Madu memang sudah jadi favorit banyak orang.
Apalagi untuk orang yang mau mengurangi gula.
Madu memang sering dipilih jadi pemanis alami.
Tak hanya itu, madu juga sering diminum untuk menjaga kesehatan tubuh kita.
Nah, kalau mau minum madu, Anda bisa coba minum dengan campuran air hangat nih.
Karena minum madu dengan air hangat bisa memberikan banyak khasiat untuk tubuh kita.
Penasaran apa saja khasiat dari minum air hangat dan campuran madu?
Yuk simak artikel berikut ini!
Minum Air Hangat dan Campuran Madu
Ada banyak manfaat minum air hangat dengan madu setelah bangun tidur.
Melansir femina.in, berikut ini manfaat minum air hangat dicampur madu.