Find Us On Social Media :

Ibu-ibu Wajib Tahu! Begini Cara Masak Ketupat yang Enak dan Pulen tapi Tetap Irit Gas

Cara membuat ketupat pulen tapi tetap irit gas

GridFame.id - Ketupat menjadi salah satu makanan wajib saat lebaran.

Biasanya ketupat disantap dengan opor ayam atau rendang daging.

Ketupat sendiri sebenarnya mirip dengan lontong.

Hanya saja ketupat dibungkus dengan daun kelapa yang sudah dianyam.

Meski terkesan sepele, banyak orang yang gagal membuat ketupat.

Entah terlalu lembek atau malah terlalu keras.

Tak cuma itu, banyak pula yang mengeluh memasak ketupat menghabiskan banyak gas.

Nah, artikel ini wajib Anda baca jika ingin membuat ketupat yang enak, pulen, dan hemat gas.

Langsung simak, yuk!

Baca Juga: Ibu-ibu Wajib Tahu! Sering Bikin Pusing, Begini Cara Simpan Opor Ayam saat Lebaran Agar Tak Cepat Basi

Selama ini banyak orang yang memasak ketupat selama berjam-jam.

Alhasil selain menghabiskan waktu, gas juga cepat sekali habisnya.