GridFame.id- Berikut ini beberapa ciri mati syahid dalam islam salah satunya mati tenggelam
Seperti kita tahu orang yang dipilih untuk mati syahid aan mendapatkan beberapa keutamaan dan keistimewaan.'
Kemuliaan mati syahid merupakan salah satu kemuliaan dalam Islam. Menurut ulama Asy'ariyah, Ar-Raghib Al-Ashfarani orang yang syahid ketika sakaratul maut akan memperoleh anugerah seperti yang disebutkan dalam Al-Quran Surat Fushillat ayat 30.
Kemuliaan mati syahid lantas bukan bermakna bahwa kematian sejatinya bernilai lebih baik dari kehidupan sehingga menjadikan umat muslim menjalani hidup dalam teologi maut: segan hidup berani mati.
Dikutip dari ceramah Ustadz Abdul Somad (UAS) yang diunggah oleh kanal YouTube Taman Surga, orang yang mati syahid akan diberikan setidaknya empat keistimewaan.
Pertama, tidak merasakan sakaratul maut, tidak merasakan adanya azab kubur dan tidak merasakan husab serta dijamin masuk syurga.
"Orang mati syahid itu bebas dari empat. Tidak merasakan sakaratul maut, tidak merasakan azab kubur, tidak merasakan hisab dan langsung masuk surga," jelasnya.
Salah satu kategori mati syahid menurut Islam yakni mati tenggalam. Dikutip dalam sumber yang sama, orang-orang yang meninggal karena tenggelam, orang tersebut kemungkinan akan mengalami sakit tak tertahankan dan penderitaan sebelum meninggal.
Jika jenazah ditemukan, maka harus dimakamkan sesuai dengan syariat Islam yakni dimandikan, dikafani dan disholatkan.
Selain itu ada beberapa kategori lain yang juga masuk dalam mati syahid menurut Islam.
Hadist tersebut dikaji oleh para ulama, salah satunya Imam Nawawi menjelaskan bahwa syahid ada tiga macam :