Find Us On Social Media :

Hati-hati! Pinjol dengan Ciri-ciri Ini Bukannya Menolong, Malah Bisa Jadi Penipuan

ciri-ciri pinjol penipu

GridFame.id

Hati-hati, kini marak penipuan dengan modus penawaran pinjaman online atau pinjol.

Pinjol penggunaanya makin melesat di masyarakat.

Peningkatan penggunaan aplikasi ini nampaknya didasari karena kebutuhan yang semakin mahal.

Belum lagi beberapa perusahaan juga melakukan PHK kepada pegawainya.

Pinjol sendiri sebetulnya sudah ada sejak lama.

Namun, sejak Covid-19 aplikasi pinjol semakin bertebaran.

Mulai dari pinjol yang sudah legal sampai yang ilegal pun ramai bermunculan.

OJK sendiri menyarankan masyarakat untuk memilih pinjol yang pasti legal.

Selain itu, belakangan juga ada modus penipuan mengatasnamakan pinjol.

Apa ciri-cirinya pinjol tersebut hanya menipu?

Baca Juga: Ini Daftar Pinjol Legal yang Bisa Dicairkan ke E-Wallet Tanpa Rekening Pribadi