GridFame.id -
Teror aplikasi pinjol memang sangat meresahkan.
Untuk para peminjam diusahakn berpikir dahulu jika ingin gunakan jasa pinjol.
Pasalnya, pinjol ini sama seperti hutang yang harus dilunasi.
Jika tidak, maka akan mendapatkan beberapa risiko yang dtanggung oleh anda.
Selain nama anda menjadi daftar hitam di BI, dc bakal terus meneror anda.
Teror tersebut biasanya datang secara beruntun dengan nomor yang berbeda-beda.
Dimana nomor-nomor tersebut, bakal terus menghubungi sang peminjam ataupun kontak penjamin.
Ada yang meminta melalui sms saja dengan mengancam menyebarkan data.
Tetapi, ada juga yang langsung melalui telpon dan meminta untuk dilunasi.
Nah kira-kira berapa lama ya para dc itu bakal terus meneror?
Untuk rentan waktu berapa lama dc akan meneror bergantung dari masing-masing kebijakan aplikasi.
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Ayudya Winessa |
Editor | : | Ayudya Winessa |
Komentar