Kemudian, nasabah mengajukan permohonan Pinjaman Serba Guna.
Lalu, petugas Pegadaian melakukan verifikasi dan survei.
Tim mikro menyetujui besaran pinjaman.
Nasabah menerima uang pinjaman secara tunai atau transfer.
Tarif Angsuran Gadai BPKB Motor
Besar pinjaman Rp 1 juta hingga Rp 10 juta dikenakan sewa modal 1,5% per bulan.
Besar pinjaman Rp 10,1 juta hingga Rp 50 juta dikenakan sewa modal 1,25% per bulan.
Besar pinjaman Rp 50,1 juta hingga Rp 100 juta dikenakan sewa modal 1,15% per bulan.
Baca Juga: Ingin Gadai BPKB Motor di Pegadaian? Simak Syarat hingga Prosedur Lengkapnya