GridFame.id -
Dimana nantinya di BI Checking akan terlihat riwayat skor kredit kita.
Pihak bank akan menilai debitur dari skor dan riwayat kredit yang ada.
Jika lancar dan tak pernah menunggak, pihak bank akan langsung meng ACC pengajuan.
Teapi, ketika telat bayar 1 hari saja bisa malah tak di acc oleh pihak bank.
Makanya skor kredit BI Checking ini sangat penting untuk dilakukan pengecekkan.
Lalu, apakah jika skor jelek bisa diperbaiki?
Tentu saja bisa dengan beberapa cara yang dapat anda baca disini Tak Perlu Tunggu 24 Bulan, Ini Cara Membersihkan Riwayat Kredit BI Checking Secara Instan
Salah satu faktor yang membuat skor BI Checking jelek adalah pinjol.
Telat satu hari saja, skor kredit BI Checking anda bisa berubah.
Jika telat bayar pinjol selama 6 bulan, apakah langsung di blacklist dalam BI Checking?