GridFame.id - Salah satu risiko meminjam di pinjol ilegal adalah penyebaran data.
Bahkan rasa-rasanya kita akan sulit lepas dari jeratan pinjol ilegal.
Biasanya, pinjol ilegal menjerat korbannya dengan bunga yang sangat tinggi.
Selain itu, tenor pinjamannya pun sangat singkat.
Sehingga, banyak yang kesulitan membayar utang pinjol ilegal beserta bunganya.
Bahkan, beberapa debitur pinjol ilegal nekat galbay gegara tak bisa membayarnya.
Namun, ada bahaya besar jika debitur pinjol ilegal nekat galbay.
Salah satunya adalah data pribadinya akan disebar oleh pihak pinjol ilegal.
Nah, ini dia tahapan sebar data pinjol ilegal yang harus Anda tahu.
Tahapan Sebar Data Pinjol Ilegal
Sebar data adalah salah satu hal yang bakal dilakukan pinjol ilegal jika debitur gagal bayar.
Merangkum dari TikTok Pejuang Rentenir, ini dia tahapan pinjol ilegal sebar data debiturnya yang galbay.