Find Us On Social Media :

Jangan Panik Dulu! Ini Hal yang Harus Dilakukan Jika Saldo Tak Bertambah setelah Top Up DANA

Saldo DANA tidak masuk setelah top up

GridFame.id - Apakah Anda pengguna DANA?

DANA kini menjadi salah satu aplikasi yang digunakan banyak orang.

Bagi yanv belum tahu, DANA adalah salah satu aplikasi dompet digital.

Dengan DANA, Anda bisa melakukan berbagai macam transaksi.

Untuk mengisi saldo DANA, Anda bisa melakukan top up.

Metode top up yang disediakan DANA pun banyak sekali.

Mulai dari transfer bank hingga top up di gerai-gerai merchant DANA.

Namun, beberapa pengguna mengalami masalah saldo tidak masuk setelah top up.

Tentu saja hal ini menjadi masalah yang cukup serius.

Namun tenang saja karena masalah tersebut bisa diatasi dengan mudah.

Begini caranya!

Baca Juga: Mau Dapat Tambahan Cuan? Ikuti Turnamen Mini Games Berhadiah Saldo DANA, Begini Caranya...