Find Us On Social Media :

Tinggal Tap Layar Mesin ATM, Uang Langsung Keluar! Begini Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu Pakai Aplikasi LinkAja

LinkAja

Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu Pakai LinkAja

Dilansir dari laman resmi linkaja.id, pengguna LinkAja bisa melakukan tarik tunai tanpa kartu di semua ATM Link dengan cara:

1. Buka aplikasi LinkAja dari HP Anda

2. Pilih menu “Tarik Saldo” dari halaman utama

3. Pilih “Tarik Tunai di ATM”

 

4. Masukkan nominal saldo yang ingin diambil

5. Pilih “Buat Kode Penarikan”

6. Tekan tombol “Accept” berwarna hijau di mesin ATM

7. Pilih “Tarik Tunai LinkAja” lalu masuk ke pilihan “Cash Withdrawal”

8. Masukkan nomor HP yang digunakan untuk registrasi akun LinkAja Anda

Baca Juga: Ternyata Hal Sepele Ini Biang Keroknya! Begini Cara Mengatasi Gagal Bayar Pesanan Tokopedia Pakai LinkAja

9. Masukkan kode penarikan sebagai verifikasi atau pengganti PIN