Find Us On Social Media :

Gegara Terjerat Pinjol Abal-abal Pegawai Minimarket Ini Sampai Akhiri Hidupnya, Begini Ciri Pinjaman Online Ilegal Terbaru

ciri pinjol ilegal

GridFame.id - 

Media sosial ramai dengan kasus yang terjadi kepada seorang pegawai minimarket.

Dimana pegawai tersebut memilih untuk mengakhiri hidupnya.

Alasannya, lantaran pgawai tersebut sudah tak kuat terjerat pinjol ilegal.

Ya, bukan sekali ini saja kasus pinjol sampai debitur mengakhiri hidupnya.

Sudah banyak korban yang mengakhiri hidup karena tak kuat terjerat pinjol.

Memang pinjaman online sudah tak asing lagi di masyarakat.

Bahkan, kini banyak yang bergantung pada pinjaman online.

Pinjaman online ilegal juga semakin marak beredar di masyarakat.

Mereka menggaet korbannya dengan menggunakan modus-modus tertentu.

Nah, berikut ini merupakan ciri-ciri dari pinjaman online ilegal.

Masyarakat wajib mengetahuinya agar tak terjebak.