Find Us On Social Media :

Banyak yang Kreditnya Gak Di-acc! Ternyata Ini yang Dinilai oleh Petugas Leasing saat Survey

Survey kredit leasing (Kompas.com)

GridFame.id - Pengajuan kredit leasing telah menjadi salah satu opsi populer bagi individu dan bisnis untuk mendanai berbagai kebutuhan.

Mulai dari kendaraan bermotor hingga peralatan bisnis.

Banyak yang memilih cara ini karena sangan membantu cashflow.

Namun, sebelum pengajuan kredit leasing disetujui, perusahaan leasing atau pemberi kredit leasing akan melakukan proses evaluasi yang ketat.

Ini untuk memastikan bahwa calon peminjam memiliki kemampuan dan kredibilitas untuk memenuhi kewajiban pembayaran.

Soalnya, perusahaan leasing tidak mau ambil risiko pembayaran cicilan debitur bermasalah.

Proses evaluasi ini seringkali melibatkan petugas survey yang akan menilai berbagai aspek.

Nah, bagi Anda yang sedang mengajukan kredit leasing, penting untuk mengetahui apa saja yang akan disurvey oleh petugas.

Berikut ini adalah beberapa aspek yang akan dinilai saat petugas leasing melakukan survey.

Apa saja?

Simak sampai tuntas!

Baca Juga: Terpaksa Jual Kendaraan Leasing sebelum Lunas? Ini Hal yang Harus Diperhatikan Agar Tak Kena Pidana