Find Us On Social Media :

Tergiur Utang Lunas Dalam Waktu Singkat, Debitur Ini Malah Ketipu Joki Merugi Hingga Rp 12 Juta

bahaya joki pinjol

GridFame.id - 

Joki pinjol masih saja berkeliaran di media sosial.

Banyak dari mereka yang menawarkan untuk menggunakan jasa joki.

Tentunya dengan banyak iming-iming yang membuat debitur tergiur.

Joki pinjol biasanya akan menjajikan utang di pinjol yang menumpuk akan lunas.

Kemudian, ada juga yang menawarkan menggunakan data palsu.

Tak heran jika banyak debitur yang tergiur dengan tawaran ini.

Apalagi debitur yang memiliki utang banyak di aplikasi pinjol.

Hal ini dimanfaatkan oleh beberapa oknum tak bertanggung jawab untuk menipu.

Sudah banyak masyarakat yang menjadi korban joki pinjol.

Seorang warganet ini pun membagikan cerita korban dari joki pinjol.

Korban tersebut bahkan sampai merugi hingga Rp 12 juta.