GridFame.id - Anda tentunya tidak asing dengan asuransi unit link.
Asuransi unit link adalah asuransi yang menggabungkan antara asuransi dan investasi.
Selain mendapatkan manfaat proteksi, nasabah juga sekaligus berinvestasi.
Harga preminya sendiri tentu saja lebih mahal dari asuransi tradisional.
Namun, ada beberapa keuntungan yang bisa didapatkan.
Salah satunya adalah bisa menarik saldo atau investasi (withdrawal) saat berada dalam kondisi darurat.
Penarikan saldo atau nilai investasi ini dilakukan dengan cara membatalkan unit.
Namun, tentunya tindakan ini memberikan dampak pada polis asuransi Anda.
Salah satunya adalah risiko polis lapse.
Nah, berikut ini adalah tips agar polis asuransi tetap aktif setelah melakukan penarikan saldo investasi.
Simak sampai tuntas, yuk!
Baca Juga: Apakah Ahli Waris Asuransi Bisa Diganti saat Polis Masih Berjalan? Ternyata Begini Aturannya