Selain itu, pastikan agar bahan baku tak hanya bisa digunakan untuk satu menu saja.
Hal ini agar pemanfaatan bahan lebih maksimal dan bisa menghemat modal.
3. Tidak Punya Menu Unggulan
Jika ingin punya banyak pelanggan, Anda harus punya menu unggulan yang jadi signature usaha kuliner Anda.
Ini akan memudahkan pembeli mengingat usaha Anda.
Dengan begitu, usaha Anda akan lebih mudah diketahui banyak pelanggan.
Semoga informasinya bermanfaat!
Baca Juga: Laris-manis Tak Jadi Jaminan! Ini Penyebab Bisnis Bangkrut Meski Produk Laku Terjual