4. Mengobati Gangguan Ginjal
Penelitian kesehatan menyebut manfaat daun salam bantu mengurangi tingkat urease dalam tubuh.
Urease adalah enzim yang mengkatalisis hidrolisis urea, membentuk amonia dan karbon dioksida.
5. Obati Gangguan Pernapasan
Ekstrak minyak esensial yang terdapat pada daun salam dapat dicampurkan ke dalam salep dan diterapkan ke dada untuk membantu meringankan berbagai kondisi pernapasan.
6. Mempercepat Penyembuhan Luka
Manfaat daun salam untuk kesehatan lainnya dapat mengobati luka dan bekas luka.
Ini berkat sifat antibakteri dan antimikroba dalam daun salam.
7. Mengatasi Migrain
Minum air rebusan daun salam secara teratur bisa menghilangkan migran.
Caranya, cukup rebus beberapa lembar daun salam lalu minumlah air rebusan tersebut.
Artikel ini telah tayang di Nakita.ID dengan judul Manfaat Tak Terduga Minum Air Rebusan Daun Salam, Bisa Membantu Mengatasi Kencing Manis Hingga Gangguan Ginjal
Source | : | Nakita.ID |
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar