GridFame.id - Banyak masyarakat saat ini yang mencari pengganti nasi untuk menjadi karbohidrat.
Rata-rata ingin mengganti nasi untuk mengurangi gula dalam tubuh.
Ada juga yang sengaja tidak memakan nasi karena untuk menjaga berat badan.
Namun, semakin bertambah usia, metabolisme tubuh bakal semakin melambat.
Sehingga tubuh membutuhkan asupan serat yang tinggi.
Ternyata telah ditemukan pengganti nasi putih yang banyak nutrisi namun rasanya hampir mirip dan tektsurnya pun sama.
Penggantinya nasi putih tersebut adalah nasi sorgum.
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Ayudya Winessa |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar