GridFame.id - Bantuan Langsung Tunai (BLT) Program Keluarga Harapan (PKH) disalurkan pemerintah lewat Kementerian Sosial (Kemensos) pada tahun ini.
Seperti yang terlihat pada laman Indonesia.go.id setiap keluarga kurang mampu bisa mendapatkan bantuan sebesar Rp 900 ribu hingga Rp 3 juta per tahunnya.
Bantuan ini menyasar ibu hamil dan juga balita.
Program bantuan sosial (bansos) PKH ini tertuang dalam Surat Keputusan Direktur Jenderal Perlindungan dan Jaminan Sosial Nomor 02/3/BS.02.02/01/2020 tentang Indeks dan Faktor Penimbang Bantuan Sosial Program Keluarga Harapan 2020.
Bantuan disalurkan dalam 4 tahapan, begini cara daftarnya dan untuk cek penerimanya bisa mengakses dtks.kemensos.go.id.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Miya Dinata |
Editor | : | Miya Dinata |
Komentar