GridFame.id- Sebagian dari kita pasti termasuk salah satu orang yang sangat sulit untuk bangun tidur di pagi hari dan melakukan aktivitas produktif.
Mungkin kebanyakan orang-orang cenderung menikmati tidur sehingga memilih untuk melanjutkan kembali mimpi indahnya.
Padahal mengawali pagi dengan rutinitas produktif dapat membangkitkan kesehatan tubuh menjadi lebih baik.
Selain itu, matahari pagi dan memulai hari lebih awal dirasa akan membuat orang lebih semangat daripada orang-orang yang memilih mengawali aktivitasnya di siang hari.
Bukan hanya semangat dan manfaat sehat yang akan dirasakan, ternyata kebiasaan pagi hari ternyata juga dapat membawa pengaruh positif dan perubahan yang luar biasa pada diri Anda.
Source | : | kompas,tribun |
Penulis | : | Nabilah Hermawati |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar