Buah dengan julukan snake fruit ini memiliki banyak manfaat dari mengontrol kadar asam urat hingga atasi masalah jantung.
Berikut akan dijelaskan lima manfaat mengonsumsi buah salak.
1. Kontrol Kadar Asam Urat
Mengonsumsi buah salak ternyata bisa bantu atasi masalah asam urat, lo.
Pada sebuah penelitian diketahui dalam buah salak terdapat kandungan senyawa yang bisa menghambat enzim xantin oksidase.
Enzim tersebut berperan melakukan produksi asam urat dalam tubuh.
Bahkan kandungan yang ada pada salak sudah setara dengan obat asam urat.
Baca Juga: Ini Dia Tanda - tanda yang Sering Tak Disadari Ketika Asam Urat Naik Pada Tubuh Anda
2. Lancarkan Pencernaan
Mungkin Anda akan terkejut dengan manfaat satu ini.
Banyak orang mengira buah salak akan membuat Anda mengalami kesulitan buang air besar atau sembelit.
Source | : | bobo |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar