GridFame.id - Menurut riset kesehatan dasar (Riskedas) pada tahun 2018, 34,1% masyarakat Indonesia menderita penyakit tekanan darah tinggi atau yang lebih dikenal dengan hipertensi.
Penyakit ini diketahui cukup berbahaya.
Melansir dari website kemkes.co, hipertensi merupakan penyebab kematian nomor 3 setelah stroke dan tuberkulosis.
Namun, Anda tak perlu khawatir.
Hipertensi dapat diatasi atau disembuhkan dengan berbagai cara, salah satunya dengan mengonsumsi tanaman herbal.
Faktanya, penelitian telah menunjukkan bahwa beberapa bumbu dan rempah-rempah dapat mengurangi tingkat tekanan darah, jadi Anda mungkin ingin mempertimbangkan untuk menambahkannya ke dalam makanan Anda.
Melansir Healthine, berikut adalah tanaman herbal yang dipercaya bisa menurunkan tekanan darah tinggi :
1. Seledri
Beberapa penelitian menunjukkan seledri dapat membantu menurunkan tekanan darah.
Studi ini menemunkan bahwa ekstrak biji seledri menurunkan tekanan darah pada tikus dengan tekanan darah tinggi yang sudah ada sebelumnya, tetapi tidak pada tikus yang memiliki tekanan darah normal
2. Bunga kumis kucing
Source | : | Sonora.ID |
Penulis | : | Violina deviani |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar