GridFame.id - Inilah profil dan biodata suami Rachel Amanda, Narawastu Indrapradna.
Kalau Anda menonton film Mencuri Raden Saleh, pasti tidak asing dengan Rachel Amanda.
Sosoknya juga sering muncul pada banyak judul sinetron yang terkenal pada zamannya.
Nah, ada kabar bahagia yang datang dari Rachel Amanda.
Hari ini, Sabtu(12/11/2022), Rachel Amanda menikah dengan Narawastu Indrapradna.
Kabar pernikahan Rachel Amanda dan Narwastu Indrapradna dikabarkan oleh Enzy Storia dalam story Instagramnya.
Rachel Amanda dalam foto tampak bahagia dengan pernikahannya bersama Narawastu Indrapradna.
Lalu seperti apakah sosok Narawastu Indrapradna yang juga seorang pengusaha.
Diketahui kalau Narawastu Indrapradna merupakan alumni dari ITB.
Beberapa bisnis usaha sudah dibuat olehnya secara, dilansir instagram botakasu, Sabtu (12/11/2022).
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar