GridFame.id -
Sempat geger soal penagihan pinjol yang telat bayar lebih 90 hari.
Dimana terdapat pernyataan jika lebih dari itu maka tagihan akan diputihkan.
Pernyataan tersebut pun sempat membuat debitur yang telat bayar atau galbay lega.
Padahal faktanya bukan demikian.
OJK memang benar memberikan batasan waktu penagihan untuk pinjol.
Ya, tak jarang debitur pinjol mengalami telat bayar tagihan.
Jika sudah telat bayar tagihan, biasanya pihak pinjol akan meneror debitur dengan berbagai macam cara.
Seperti menghubungi ke nomor HP yang didaftarkan atau chat ke WA maupun SMS.
Sebetulnya, sebelum jatuh tempo saja debitur sudah dibanjiri peringatan untuk pembayaran tagihan pinjol.
Sebetulnya, memang benar setelah 90 hari pinjol tak boleh menagih.
Namun, bukan berarti tagihan anda lunas malahan akan menghadapi 2 resiko ini.
Penulis | : | Ayudya Winessa |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar