GridFame.id - Siapa yang tak mengenal e-commerce Shopee.
Dimana pengguna bisa melakukan transaksi jual beli apapun di aplikasi Shopee.
Anda bisa membeli barang-barang sesuai kebutuhan seperti baju, tas, hp bahkan kendaraan bermotor.
Biasanya, login ke Shopee bisa menggunakan username, nomor hp ataupun email.
Nah, bisa juga menggunakan verifikasi wajah agar tak mudah dibobol hacker.
Namun, bagaimana jika saat login dengan verifikasi wajah malah gagal?
Baca Juga: Makin Tinggi Tingkatan Makin Banyak Keuntungan! Begini Cara Mendapatkan Poin Brand Membership Shopee
Gagal Verifikasi Wajah
Dikutip dari website Shopee, verifikasi Wajah dapat dilakukan jika Anda sudah melakukan verifikasi ShopeePay.
Sistem Shopee akan melakukan pengecekan apakah wajah Anda sudah sesuai dengan saat verifikasi ShopeePay.
Ketika melakukan verifikasi, pastikan kondisi lingkungan Anda kondusif (Contoh: Cahaya terang dan koneksi internet stabil).
Nah, anda juga bisa menggunakan trik ini untuk mengatasinya:
Penulis | : | Dok Grid |
Editor | : | optimization |
Komentar