1. Menghapus Data di Aplikasi Pinjaman Online
Langkah pertama dikutip dari linebank.co.id, anda harus menghapus data di aplikasi pinjaman online terlebih dahulu agar lebih aman.
Ikuti cara di bawah ini untuk menghapus perizinan akses aplikasi pinjaman online ke HP anda.
- Masuk ke menu ‘Pengaturan’.
- Gulir ke bawah sampai menemukan opsi ‘Aplikasi’, lalu klik ‘Kelola Aplikasi’
- Cari dan pilih aplikasi pinjaman online yang ingin digunakan.
- Ubah izin akses tersebut dengan melalui ‘Perizinan aplikasi’.
- Matikan semua perizinan di aplikasi tersebut.
2. Langsung Menghapus Aplikasi Pinjaman Online
Setelah akses perizinan diubah, barulah anda bisa uninstall aplikasi pinjaman online tersebut.
Caranya mudah, cukup hold ikon aplikasi pinjaman online yang digunakan, kemudian klik ‘Uninstall’.
Penulis | : | Ayudya Winessa |
Editor | : | Ayudya Winessa |
Komentar