GridFame.id -
Teror debt collector pinjol sedang menjadi sorotan warganet belakangan ini.
Pasalnya, penagihan pinjol seringkali dinilai terlalu kelewat batas.
Penagihan pinjol kini tak hanya sebatas teror chat dan telepon saja.
Namun, ada juga yang sampai nekat melakukan orderan fiktif.
Bahkan, ada yang mengirimkan orderan tersebut ke kantor tempat debitur bekerja.
OJK sendiri sebetulnya sudah memberikan peraturan khusus untukpenagihan dc pinjol.
Dimana dc pinjol hanya boleh melakukan penagihan ke debitur saja.
Penagihan pun dilarang keluar dari debitur kekantor atau ke rumah tetangganya.
Baru-baru ini viral di media sosial tentang kasus penagihan debt collector pinjol.
DC pinjol legal ini tempatnya mengirimkan orderan fiktif berupa makanan dari ojol, sedot wc hingga pemadam kebakaran.
Bagaimana cara melaporkan penagihan dc pinjol yang tak sesuai?
Penulis | : | Ayudya Winessa |
Editor | : | Ayudya Winessa |
Komentar