GridFame.id - Pemilu 2024 akan segera berlangsung.
Seluruh anggota KPPS pun sudah dilantik dan akan segera menjalankan tugasnya pada tanggal 14 Februari 2024.
Salah satu elemen pada Pemilu 2024 dan KPPS yang penting adalah saksi.
Saksi adalah orang yang mewakili partai politik atau calon perseorangan untuk mengawasi jalannya pemungutan dan penghitungan suara di TPS.
Saksi bertugas untuk memastikan bahwa pemilu berlangsung secara jujur, adil, dan transparan.
Berikut ini adalah langkah-langkah untuk jadi saksi Pemilu 2024:
1. Mendaftar sebagai saksi
Anda harus mengajukan permohonan untuk menjadi saksi pemilihan di TPS dengan mengisi formulir pendaftaran yang disediakan oleh petugas partai politik.
Biasanya, Anda perlu menyertakan informasi seperti nama lengkap, alamat, dan nomor identitas diri.
Anda juga harus memenuhi syarat-syarat sebagai saksi, yaitu:
Baca Juga: Begini Cara Pindah TPS dan Dokumen Apa Saja yang Harus Dibawa, Cuma Sampai 15 Januari!
2. Mengikuti pelatihan sebagai saksi
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar