Find Us On Social Media :

Tanpa Olahraga Ketat, Konsumsi Buah Ini Bisa Bantu Turunkan Berat Badan, Kurus Nggak Pakai Diet!

Menurunkan berat badan

Selain menurunkan berat badan, inilah 10 manfaat nanas lainnya:

1. Meningkatkan kesuburan

Bromelain yang ada dalam nanas juga telah membuktikan dirinya dengan meningkatkan sirkulasi darah di dalam rahim dan sebagai perawatan pencegahan keguguran.

2. Menurunkan gula darah

Serat nanas dapat memperlambat kecepatan pencernaan gula, sehingga menurunkan kadar gula darah.

Baca Juga: Biasa Dikonsumsi Saat Diet, Siapa Sangka Makanan Ini Bisa Jadi Obat Panu Alami Paling Ampuh, Begini Caranya

3. Melancarkan sistem pencernaan

Daging buah nanas serta sarinya dapat membantu proses pencernaan dengan melawan perut kembung dan sembelit.

Ini juga dapat membantu dengan kolitis ulserativa atau tukak lambung, tetapi hanya sebagai obat pendukung dan setelah resep dokter.

Namun, karena jus nanas dapat meningkatkan keasaman lambung, Anda harus sangat berhati-hati jika menderita gastritis atau tukak gastroduodenal.

4. Mencegah penuaan dini

Ada banyak kandungan mangan di dalam nanas, dan ini melindungi tubuh Anda dari radikal bebas.

Radikal ini dapat merusak sel Anda dan mempercepat proses penuaan di dalam kulit dan organ Anda.