Bagi Anda yang punya buah hati atau kerabat yang masih berusia di bawah usia enam tahun, mohon untuk bersabar terlebih dahulu.
Izin penggunaan vaksin Covid-19 bagi anak usia di bawah enam tahun kini tengah diupayakan kelengkapan data-datanya.
Pihak Penny tentu harus berhati-hati untuk memberikan izin penggunaan vaksin bagi anak usia dini.
Pasalnya ada beberapa efek samping dari vaksinasi yang harus diperhatikan bagi anak-anak karena daya tahan tubuh anak usia dini sangat berbeda dengan orang dewasa.
"Tentunya anak usia dini kehati-hatian yang lebih untuk memberikan izin bersama dengan tim evaluasi," jelas Penny.
Artikel ini telah tayang di Parapuan.co dengan judul 'BPOM Terbitkan Izin Penggunaan Vaksin Sinovac untuk Anak Usia 6-11 Tahun'