GridFame.id- Pemberitaan mengenai keefektivitasan vaksin Sinovac kembali menjadi perbincangan warganet.
Banyak beredar berita mengenai turunnya efektivitas vaksin Sinovac setelah memasuki bulan ke-6.
Bahkan vaksin Sinovac dilaporkan akan mengalami penurunan antibodi setelah bulan pasca penyuntikan doksin vaksin kedua.
Lantas bagaimana faktanya, apakah memang benar berita yang beredar di masyarakat? .
Seperti diketahui vaksin sinovac adalah salah satu vaksin yang paling banyak digunakan di Indonesia.
Vaksin ini memiliki nama Sinovac-CoronaVac yang dibuat oleh Sinovac China National Pharmaceutical Group.
Source | : | kompas,Sehat Negeriku |
Penulis | : | Nabilah Hermawati |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar