GridFame.id -
Sedang ramai di media sosial soal PinPri atau pinjaman pribadi.
Pinjol mungkin sudah bukan menjadi hal yang baru lagi di masyarakat.
Banyak yang lebih memilih meminjam di pinjol daripada ke keluarga.
Alasannya tentu karena proses cepat dan syarat tidak ribet.
Selain pinjol, kini juga ada PinPri atau pinjaman pribadi.
Apa itu PinPri?
Dimana seseorang menggunakan uang pribadinya untuk dipinjamkan.
Namun, PinPri ini malah menjadi momok menakutkan bagi peminjam.
Pasalnya, penagihan PinPri ini juga nyatanya lebih mengerikan daripada pinjol.
Ya, ternyata jika telat bayar PinPri juga melakukan penyebaran data.
Antara pinjol vs PinPri berikut ini penjelasannya secara singkat.